-->

Komponen Elektronika Dan Fungsinya Lengkap Beserta Gambarnya

Komponen Elektronika Dan Fungsinya Lengkap Beserta Gambarnya- Bila anda yang belem mengetahui dunia elektronika dan ingin memngetahuinya dan mempelajarinya, anda perlu mengetahui dasar dasar elektronika terlebih dahulu. Yang harus anda ketahui terlebih dahulu tentang dunia elektronika adalah komponen dasar elektronika.

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang Komponen Elektronika Dan Fungsinya Lengkap Beserta Gambarnya, komponen elektronika adalah bahan penting dari berbagai macam peralatan elektronika. Bila anda ingin mengetahui dan mempelajari apa saja komponen komponen dasar elektronika. Dibawah ini adalah komponen dan fungsi beserta gambarnya, simak baik- baik agar anda tahu Komponen Komponen Dasar Elektronika.

Komponen Elektronika Dan Fungsinya

1.Resistor
Resistor atau sering juga disebut sebagai hambatan atau tahanan untuk menahan suatu hambatan tegangan listrik. Satuan dari resistor ini adalah Ohm (Ω). Nilai pada resistor biasanya bisa dilihat dari gelang- gelang warnanya. Yang setiap warna ada nilainya.
 Gambar dan jenis- jenisnya.
 
2.Transistor
Komponen elektronika yang satu ini adalah komponen yang multi fungsi karena memiliki banyak fungsi seperti bisa menjadi penguat arus, penyearah dan lain sebagainya. Dan pada komponen ini juga memiliki 3 terminal atau 3 kaki yang pada masing masing kaki memiliki nama yaitu Basis(B), Emiter(E) dan Collector(C).
 Berikut gambar dan jenis- jenisnya.

3.Kapasitor
Kapasitor sering di sebut juga dengan sebutan kondensator yang memiliki fungsi sebagai penyimpan sebuah aliran lisrik dan bisa dialirkan sewaktu waktu. Pada sebuah kapasitor memiliki sebuah stuan nilai, satuan nilai kapasitor adalah farad(F).
Gambar Kapasitor.

4.Dioda
Komponen yang satu ini termasuk dalam komponen aktif. Dioda ini memiliki fungsi sebagai penyearah sebuah arus listrik, dan juga bisa menghambat yang mengalir dari arah sebaiknya. Dan komponen ini memiliki 2 buah elektroda yaitu katoda dan anoda.
 Berikut ini gambar dan jenis- jenisnya.
 
5.IC (Integrated Circuit)
Komponen ini juga termasuk sebagai kmponen aktif yang terbuat dari gabungan dari ratusan bahkan jutaan komponen- komponen dasar elektronik. IC (Integrated Circuit) ini memiliki lebih dari 3 kaki. Fungsi dari komponen ini juga banyak karena bisa menjadi penguat,penyearah dan lain sebagainya, karena IC merupakan gabungan dari komponen komponen dasar elektronik.
Gambar IC (Integrated Circuit.


Demikian informasi yang bisa saya sampaikan mengenai  Komponen Elektronika Dan Fungsinya
Lengkap Beserta Gambarnya, semuga informasi yang saya bagikan ini bermanfaat bagi anda semua jangan lupa bagikan informasi ini jika informasi ini bermanfaat.
This Is The Oldest Page
Facebook CommentsShowHide

1 comments: